Categories: Jawa Barat

Hasil Tes Cepat Positif Covid -19, Kepala Terminal Pasirhayam Cianjur Langsung Dirawat di Rumah Sakit

CIANJUR – Gugus Tugas Covid-19 Kabupaten Cianjur melakukan rapid tes kepada 15 pegawai yang berada di terminal Pasirhayam, Jumat (18/9/2020).

Hasilnya satu orang yakni kepala terminal positif Covid-19 hasil tes cepat.

Juru bicara Satgas Covid-19 dr Yusman Faisal mengatakan, Kepala Terminal Pasir hayam berinisial BD langsung dirawat di rumah sakit.

“Kami juga melakukan swab test kepada semua pegawai. Kalau hasil rapid tes yang positif itu satu orang,” katanya.

Ia mengatakan hasil swab test belum bisa diketahui dan menunggu hasil laboratorium.

Pantauan di terminal Pasirhayam, suasana kantor terminal berlangsung seperti biasa. Namun tak terlihat kesibukan para pegawai di ruangan.

Kendati demikian pintu kantor terlihat terbuka. Beberapa sopir angkutan umum terlihat duduk di teras terminal.

Kabar ada dua staf terminal yang juga positif dibantah oleh Satgas Covid-19. Mereka menyebut hanya kepala terminal yang positif hasil tes cepat.

Hasbi (Abie)

infobanua

Recent Posts

Sambut Musim Haji 2024, Telkomsel Hadirkan Ragam Produk dan Layanan Unggulan, Berikan Kemudahan dan Kenyamanan Komunikasi di Tanah Suci

Mulai Dari Paket RoaMAX Haji, eSIM RoaMAX, GraPARI Makkah dan Posko Haji Siap Berikan Layanan…

40 menit ago

Pemkab HST Menggelar Sosialisasi Pengelolaan Sampah Berkelanjutan

Barabai, infobanua.co.id - Dalam upaya meningkatkan kesadaran dan pengetahuan masyarakat tentang pentingnya pengelolaan sampah, Pemerintah…

9 jam ago

Terus Berinovasi, Bupati Aulia Ingin Ciptakan HST yang Bersih

Barabai, infobanua.co.id - Bupati Hulu Sungai Tengah, H. Aulia Oktafiandi, bersama Wakil Bupati H. Mansyah…

9 jam ago

Hati-Hati dengan Kekuasaan

Oleh: Pribakti B *)  Sesungguhnya kekuasaan itu tidak hanya sumber kenikmatan, tetapi juga membawa tanggung…

11 jam ago

PT PHR Diduga Tampung Tanah Urug Illegal, Minta APH Tindak Tegas Perusahaan Penambangan Galian C (Tanah Urug) Illegal di Rohil

infobanua.co.id, Rokan Hilir - Setelah sempat beberapa bulan berhenti , aktivitas kegiatan penambangan Galian C…

11 jam ago

Patroli Gabungan Tindak Tegas Minyak Ilegal di Muba

Musi Banyuasin, infobanua.co.id - Sebanyak 60 personel gabungan dari Polres Muba, Kodim 0401 Muba, dan…

11 jam ago