Categories: KALBAR

Dinkes sekadau imbau masyarakat mentaati protokol kesehatan

Sekadau, infobanua.co.id – Plt Kepala Dinas Kesehatan Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana (Kadinkes PP dan KB) Kabupaten Sekadau Henry Alpius menghimbau kepada masyarakat Sekadau untuk selalu mematuhi Protokol Kesehatan (Prokes).

Hal ini disampaikannya saat di temui di ruang kerjanya pada kamis (01/10/20). Henry Alpius menghimbau kepada seluruh lapisan masyarakat untuk selalu menjaga imunitas kesehatan, olah raga yang cukup, istirahat yang cukup serta menerapkan pola hidup sehat, makan makanan yang bergizi dan jaga kebersihan.

“dan jangan lupa gunakan masker setiap keluar rumah,” pesanya.

Henry juga menambahkan, demi mempertahankan status zona hijau untuk Kabupaten Sekadau terkait wabah Covid-19, pemerintah Kabupaten Sekadau melalui Dinkes PP dan KB menghimbau kepada

masyarakat terkait penanganan Covid-19 dengan cara mensosialisasikan kepada masyarakat mulai dari himbauan menggunakan masker hingga sanksi bagi pelanggar Prokes.

sanksi itu bisa berupa tidakan sanksi sosial hingga test swab kepada pelanggar,” tambahnya.

Dinas Kesehatan sambungnya,  juga memfasilitasi rapid test secara gratis bagi masyarakat Kabupaten Sekadau yang di laksanakan setiap hari Rabu di setiap pos-pos kesehatan masyarakat (Puskesmas).

“terkait dengan hasil test itu nanti apabila ada yang positif maka akan kita karantina di fasilitas kesehatan,” kata Henry.

Rumah karantina tersebut yaitu RSUD Sekadau, jika tidak cukup kita alihkan ke Puskesmas Selalong,” tutup Henry Alpius

Venan

admin

Share
Published by
admin

Recent Posts

Kedatangan Ustad Abdul Samad, Jamaah Padati Lapangan Sepak Bola 29 Nopember

Sampit, infobanua.co.id – Kedatangan penceramah kondang Ustad Abdul Samad, yang biasa dipanggil oleh para Jamaah…

7 menit ago

Festival Seni Budaya Dayak, Tampilkan 33 Sanggar Pertama di Kotim

Sampit, infobanua.co.id – Untuk memperkenalkan seni budaya yang dimiliki oleh masyarakat dayak kepada pihak luar,…

17 menit ago

Kabupaten Banjar Raih Penghargaan Wahana Tata Nugraha 2024, Bukti Kesuksesan Penataan Transportasi

Jakarta, infobanua.co.id – Pemerintah Kabupaten Banjar berhasil meraih penghargaan tingkat nasional berupa Wahana Tata Nugraha…

8 jam ago

Lima Presidium KAI Kalsel Resmi Dilantik, Siap Angkat Kembali Marwah Organisasi

Banjarmasin, infobanua.co.id – Setelah melalui proses panjang dan intensif, Konferensi Daerah Luar Biasa Kongres Advokat…

8 jam ago

Wali Kota Banjarbaru Raih Tiga Penghargaan Nasional dalam Sepekan, Terbaru Wahana Tata Nugraha 2024

BANJARBARU, infobanua.co.id – Dalam kurun waktu tiga hari berturut-turut, Wali Kota Banjarbaru, Muhammad Aditya Mufti…

10 jam ago

Bapaslon Mudyat-WIN Silatuhrami di Desa Giriumukti

PENAJAM, Infobanuo.co.id - Bakal Pasangan Calon (Bapaslon) Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Penajam Paser Utara…

13 jam ago