Categories: BANJARMASIN

Ibnu Sina Sikapi Masuknya Sungai Miai Dalam Daftar Zona Merah Di Banjarmasin

BANJARMASIN- Calon Walikota Banjarmasin nomor urut 2, Ibnu Sina meminta kepada warga agar tidak mengabaikan protokol kesehatan. Hal ini sebagai respon masuknya Kelurahan Sungai Miai dalam daftar Zona Merah di Kota ini.

Sang Petahana mengimbau kepada warga Banjarmasin untuk disiplin dan tidak lalai dalam menjalankan protokol kesehatan dengan tetap menggunakan masker dan menjaga jarak (physical distancing) di tempat umum.

“Imbauan ini sudah sering kali kami sampaikan saat sosialisasi. Mari warga tetap disiplin menerapkan protokol kesehatan, guna memutus mata rantai penyebaran Covid-19 di Banjarmasin” ujar Ibnu.

Dirinya berharap masyarakat bisa sepenuhnya menyadari pentingnya menerapkan protokol Kesehatan. Pasalnya, kelurahan yang saat ini sudah dinyatakan sebagai zona hijau kata Ibnu, bisa saja kembali ke zona merah jika masyarakat terlena dan abai terhadap protokol kesehatan yang ada.

“Kita pertahankan daerah yang zona hijau ini, dan yang merah semoga dapat kembali pulih,” pungkasnya. (*)

admin

Recent Posts

Kabupaten Banjar Raih Penghargaan Wahana Tata Nugraha 2024, Bukti Kesuksesan Penataan Transportasi

Jakarta, infobanua.co.id – Pemerintah Kabupaten Banjar berhasil meraih penghargaan tingkat nasional berupa Wahana Tata Nugraha…

7 jam ago

Lima Presidium KAI Kalsel Resmi Dilantik, Siap Angkat Kembali Marwah Organisasi

Banjarmasin, infobanua.co.id – Setelah melalui proses panjang dan intensif, Konferensi Daerah Luar Biasa Kongres Advokat…

8 jam ago

Wali Kota Banjarbaru Raih Tiga Penghargaan Nasional dalam Sepekan, Terbaru Wahana Tata Nugraha 2024

BANJARBARU, infobanua.co.id – Dalam kurun waktu tiga hari berturut-turut, Wali Kota Banjarbaru, Muhammad Aditya Mufti…

9 jam ago

Bapaslon Mudyat-WIN Silatuhrami di Desa Giriumukti

PENAJAM, Infobanuo.co.id - Bakal Pasangan Calon (Bapaslon) Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Penajam Paser Utara…

12 jam ago

Sekda Nunukan Resmi Buka Kegiatan Advokasi Kebijakan Pengarusutamaan Gender (PUG)

NUNUKAN, infobanua.co.id – Pemerintah Kabupaten Nunukan kembali menunjukkan komitmen seriusnya dalam mempercepat pengarusutamaan gender. Senin…

13 jam ago

DPRD Kotim Dukung Pasar Murah di Gelar Rutin

Sampit, infobanua.co.id – Ketua DPRD Kabupaten Kotawaringin Timur sementara, Rinie mendukung penuh jika Pemerintah Kabupaten…

14 jam ago