Categories: KALBAR

Rekapitulasi Penghitungan Aron Subandrio Masih Unggul

Sekadau – Pasangan Aron-Subandrio yang diusung 6 partai yakni partai Demokrat, Nasdem, Gerindra, PKPI dan didukung PKB PKS 2 partai non kursi, memenangkan kontestan Pilkada Kabupaten Sekadau tahun 2020.

Berdasarkan hasil pleno rekapitulasi suara dari panitia pemilihan kecamatan (PPK) dari tujuh kecamatan yang telah menyelesaikan pleno, pasangan Aron-Subandrio dengan nomor urut 01 mengungguli pasangan Rupinus-Aloysius nomor urut 02 dengan selisih 1.544 suara.

Berikut perolehan suara masing-masing Paslon berdasarkan hasil pleno PPK di tujuh kecamatan :

1. Kecamatan Nanga Mahap

– Paslon 01 : 6.815 suara
– Paslon 02 : 7.544 suara

2. Kecamatan Nanga Taman

– Paslon 01 : 8.252 suara
– Paslon 02 : 8.359 suara

3. Kecamatan Sekadau Hulu

– Paslon 01 : 7.880 suara
– Paslon 02 : 8.294 suara

4. Kecamatan Sekadau Hilir

– Paslon 01 : 18.381 suara
– Paslon 02 : 15. 730 suara

5. Kecamatan Belitang Hulu

– Paslon 01 : 7.330 suara
– Paslon 02 : 6.722 suara

6. Kecamatan Belitang

– Paslon 01 : 2.916 suara
– Paslon 02 : 3.793 suara

7. Kecamatan Belitang Hilir

– Paslon 01 : 6.449 suara
– Paslon 02 : 6.037 suara

Total keseluruhan :

– Paslon 01 : 58.023 suara (51 persen)

– Paslon 02 : 56.479 suara (49 persen)

Pasangan Calon bupati dan wakil bupati yang di usung 6 partai. Mendapatka perolehan suara ungul Paslon 01 : 58.023 suara (51 persen) yang telah menyelesaikan pleno rekapitulasi penghitungan suara tujuh kecamatan

“Serta pengamanan ketat, oleh Polri TNI saat jelang rapat pleno rekapitulasi hasil penghitungan suara Pilkada Bupati dan Wakil Bupati 2020 Sekadau, 7 kecamatan, berjalan lancar, guna menjaga situasi agar kondusif,

Ketua KPU Sekadau, Drianus Saban membenarkan PPK di tujuh kecamatan telah selesai melaksanakan pleno rekapitulasi suara.

“Pleno KPU Sekadau tanggal 15 Desember 2020,” ujar Saban singkat saat dikonfirmasi, Minggu (13/12).

admin

Share
Published by
admin

Recent Posts

Beragama Maslahat: Pengaruh Spiritual dan Kemajuan Sosial Ekonomi

Negara yang paling mampu membuat warganya bahagia, populasi di negara itu cenderung menganggap agama tak…

23 menit ago

Ketua KBjR Kota Dumai Bukber dan Santuni Anak yatim Bersama Keluarga besar Jambak

DUMAI, infobanua.co.id - Menyambut Bulan Suci Ramadhan 1445 H/2024 M, DPD Keluarga Besar Rang Jambak…

28 menit ago

Kecamatan Bojong Gelar Ramadhan Berkah, Rekahkan Spirit Solid, dan Keakraban Ukhuwah Islamiyah

Purwakarta, infobanua.co.id - Acara yang di Inisiasi oleh kebersamaan yang dilaksanakan oleh semua unsur stakeholder…

42 menit ago

Dinas PUPR Karawang Harap Blacklist CV yang di Duga Pekerjaanya Mangkrak

KARAWANG, infobanua.co.id - Tak puas dengan hasil pembangunan jembatan jalan Kong Raman yang berlokasi RT…

54 menit ago

DPP INPERA Laksanakan Buka Puasa Bersama di Bulan Suci Ramadhan

KARAWANG, infobanua.co.id - Bulan suci Ramadan adalah bulan penuh berkah, bulan penuh hikmah. Bulan untuk…

58 menit ago

“Kuliner Indonesia Kaya” Ajak Pecinta Kuliner Jelajahi Keragaman Hidangan di Jawa Timur, Banjarmasin dan Lombok

Jakarta, 28 Maret 2024 - Www.indonesiakaya.com senantiasa menghadirkan berbagai tayangan menarik bagi para penikmat seni…

2 jam ago