Categories: Barito Kuala

Wabup Batola Sudah Tuntaskan Vaksinasi Tahap Kedua

MARABAHAN – Vaksinasi Covid- 19 tahap kedua di Kabupaten Barito Kuala (Batola)  telah dilaksanakan Kamis (18/02/2021) lalu. Namun, Wakil Bupati Batola H Rahmadian Noor sebagai publik figur, absen untuk disuntik pada hari itu.

Hal ini diungkapkan Rahmadi karena di hari yang sama harus melewati swab terlebih dulu, sehingga tidak dianjurkan untuk divaksin. “Jadi, hari itu kami sekeluarga mesti di swab karena ada anggota keluarga yang bergejala,” ucap Rahmadi, Senin (22/2/2021).

Setelah diketahui hasil swab, akhirnya Wabup divaksinasi tahap kedua oleh vaksinator dari Puskesmas Marabahan di rumah dinasnya.

Terpisah, Kepala Dinas Kesehetan Batola, Azizah Sri Widari, mengatakan, vaksinasi kepada tenaga kesehatan dan sejumlah publik figur telah mencapai 79 persen.

“Mereka yang belum bisa divaksin dikarenakan belum memenuhi kriteria, sesuai hasil screening,” ujar Azizah.

Ia pun menambahkan, bersamaan dengan kegiatan vaksinasi tahap 2 ini, pihaknya juga memberikan sosialisasi kepada para pimpinan SKPD.

 

admin

Recent Posts

Kabupaten Banjar Raih Penghargaan Wahana Tata Nugraha 2024, Bukti Kesuksesan Penataan Transportasi

Jakarta, infobanua.co.id – Pemerintah Kabupaten Banjar berhasil meraih penghargaan tingkat nasional berupa Wahana Tata Nugraha…

7 jam ago

Lima Presidium KAI Kalsel Resmi Dilantik, Siap Angkat Kembali Marwah Organisasi

Banjarmasin, infobanua.co.id – Setelah melalui proses panjang dan intensif, Konferensi Daerah Luar Biasa Kongres Advokat…

7 jam ago

Wali Kota Banjarbaru Raih Tiga Penghargaan Nasional dalam Sepekan, Terbaru Wahana Tata Nugraha 2024

BANJARBARU, infobanua.co.id – Dalam kurun waktu tiga hari berturut-turut, Wali Kota Banjarbaru, Muhammad Aditya Mufti…

8 jam ago

Bapaslon Mudyat-WIN Silatuhrami di Desa Giriumukti

PENAJAM, Infobanuo.co.id - Bakal Pasangan Calon (Bapaslon) Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Penajam Paser Utara…

11 jam ago

Sekda Nunukan Resmi Buka Kegiatan Advokasi Kebijakan Pengarusutamaan Gender (PUG)

NUNUKAN, infobanua.co.id – Pemerintah Kabupaten Nunukan kembali menunjukkan komitmen seriusnya dalam mempercepat pengarusutamaan gender. Senin…

12 jam ago

DPRD Kotim Dukung Pasar Murah di Gelar Rutin

Sampit, infobanua.co.id – Ketua DPRD Kabupaten Kotawaringin Timur sementara, Rinie mendukung penuh jika Pemerintah Kabupaten…

13 jam ago