Categories: BANJARMASIN

Wakil Ketua DPRD Provinsi Kalsel M.Syaripuddin, S.E., M.A.P, Hadir Acara Diseminasi Pengelolaan Arsip Dinamis

Bimbingan Teknis Penyelamatan Arsip Pasca Bencana

Banjarmasin, infobanua.co.id – Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Provinsi (Dispersip) Kalimantan Selatan menggelar Desiminasi Pengelolaan Arsip Dinamis di Fave Hotel Banjarbaru, Senin (5/4/2021).Dengan narasumber kegiatan dari Arsip Nasional Republik Indonesia (ANRI), MADRIS, S.SOS,​ Arsiparis Madya, ARIS SUSANTO, A.Md, Arsiparis Terampil Kadir,  Arsiparis Penyelia, Ramadhona Aswin S.Kom, Arsiparis Muda.

Kepala Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Provinsi Kalimantan Selatan, Hj Nurliani, M.AP, menyampaikan, peserta adalah perwakilan SKPD dan Lembaga Kearsipan Daerah Kabupaten/Kota. Hadir pula Kepala Bidang, Kepala Seksi, Pejabat Fungsional dan staf di lingkungan Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Provinsi Kalsel.

“Desiminasi Pengelolaan Arsip Dinamis Pemerintah Provinsi Kalimantan Selatan Tahun 2021 ini untuk mendukung pengelolaan arsip dinamis yang efektif dan efisien,” jelasnya.

Dalam Sambutannya M.Syaripuddin sekaligus membuka acara bimbingan teknis penyelamatan arsip pasca bencana. Pada kesempatan yang baik ini, saya turut mengapresiasi langkah dan hasil yang telah diperoleh oleh Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Provinsi Kalimantan Selatan.

Dikatakan Syaipuddin, sebagaimana kita ketahui pencapaian yang baik oleh DISPERSIP Kalimantan Selatan dalam upaya pemajuan literasi di daerah, dinyatakan bahwa Provinsi Kalimantan Selatan memiliki indeks pembangunan literasi tertinggi di Indonesia dengan angka 48,7.

 

“Hal ini menandakan masyarakat Kalsel memiliki minat baca yang tinggi, yang kemudian akan berdampak secara positif terhadap perkembangan dan kemajuan pendidikan,” jelasnya.

Ida/IB

admin

Recent Posts

Pemkab Pessel Siapkan 221 Ton Beras Bagi Masyarakat Terdampak Banjir dan Longsor

Pesisir Selatan, infobanua.co.id – Berbagai upaya terus dilakukan Pemerintah Daerah Kabupaten Pesisir Selatan, Sumatera Barat (Sumbar)…

30 menit ago

Bupati Pessel Berbuka Puasa Bersama Warga di Nagari Gurun Panjang

Pesisir Selatan, infobanua.co.id – Bupati Pesisir Selatan, Sumatera Barat (Sumbar) Rusma Yul Anwar lakukan kegiatan buka…

43 menit ago

Prestasi Gemilang, Bank Kalsel Raih Penghargaanpada Ajang 5 th Top Digital Corporate Brand Award2024

Banjarmasin, 28 Maret 2024 - Bank Kalsel kembali menorehkan prestasi. Kali ini, BankKalsel menerima penghargaan…

1 jam ago

Bank Kalsel Serahkan 3 Gerobak Baru Untuk UMKM, Dalam Semarak HUT ke-60

BANJARMASIN, 28 Maret 2024 – Dalam perayaan HUT Bank Kalsel ke-60 dengan tema SEMARAK (Selalu…

1 jam ago

Angka Kemiskinan di Pessel Masih Tinggi, Pemkab Sebut Trentnya Kian Menurun Pertahunnya

Pesisir Selatan, infobanua.co.id - Presentase angka penduduk miskin di Pesisir Selatan, Sumatera Barat (Sumbar) masih…

2 jam ago

IDE by Indosat Business dan Google Cloud Gelar Startup Bootcamp 2024, Berdayakan Bisnis Rintisan Lewat Inovasi dan Wawasan Teknologi

Jakarta, 26 Maret 2024 – Indosat Ooredoo Hutchison (Indosat atau IOH) melalui Indosat Digital Ecosystem (IDE) by Indosat…

2 jam ago