Categories: Jawa Barat

Serdik Sespimen 61 Angkatan 2000/Yon Sanika Satyawada Baksos Ke Yatim Piatu Al Fitra

Bandung, infobanua.co.id – Wujud kepedulian dengan sesama, Peserta didik (Serdik) Sespimmen Polri Angkatan 61 khususnya Alumni Akpol 2000 Batalyon Sanika Satyawada (SS) disela kesibukanya melaksanakan kegiatan bakti sosial, Sabtu (21/8/2021).

Meski saat ini melaksanan pembelajaran secara virtual, dan kondisi masyarakat yang sedang terdampak oleh pademi covid 19 ini tetap meluangkan waktu untuk berbagi bersama dengan saudara saudara kita dari Panti Asuhan Al Fitra, Cicendo, Bandung.

Penyerahan bantuan sembako ini dilakukan Serdik Agung Reza dan Serdik Suyono yang mewakili Ketua Angkatan Batalyon SS 2000 dan diterima langsung Kepala Panti Asuhan Alfitra dengan patuhi prokokol kesehatan.

Serdik Agung reza saat dikonfirmasi mengatakan baksos ini agar dapat meringankan beban masyarakat khususnya yg Terdampak oleh pademi covid 19 ini.

” Semoga dengan baksos ini dapat meringakan beban saudara kita,” jelas Agung Reza didampingi serdik Suyono.

(ADI/Vio)

infobanua

Recent Posts

Pos Pengawasan Kelautan di Nunukan Ambruk, Pemprov Kaltara Dituding Lalai

Nunukan, infobanua.co.id - Bangunan Pos Pengawasan Sumber Daya Kelautan dan Perikanan di Nunukan, milik Dinas…

6 jam ago

DPRD Kalsel Umumkan Pengusulan Pemberhentian Gubernur Sahbirin Noor dan Pengangkatan Wakil Gubernur

Banjarmasin, infobanua.co.id – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel) resmi mengumumkan usulan…

12 jam ago

Program Prioritas Kementerian Koperasi jadi Trending Topic

Jakarta, infobanua.co.id - PROGRAM prioritas Kementerian Koperasi yang dijabarkan oelh Menteri koperasi Budi Arie Setiadi…

13 jam ago

Setyo Budiyanto Terpilih jadi Ketua KPK Periode 2024-2029

Jakarta, infobanua.co.id - KOMISI III DPR RI menetepkan Komjen Setyo Budiyanto sebagai Ketua Komisi Pemberantasan…

13 jam ago

Telkomsel Pastikan Kesiapan Infrastruktur Telekomunikasi untuk Pilkada 2024 di Area Pamasuka

infobanua.co.id – Dalam rangka mendukung kelancaran Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak 2024, Telkomsel Area Papua, Maluku,…

13 jam ago

Turun ke Pesisir Selatan, Andre Rosiade Pastikan Program Pusat Akan Mengalir Jika RA-NASTA Menang

Pesisir Selatan, infobanua.co.id - Turun lansuang serta menyempatkan diri bertemu dengan masyarakat di Pesisir Selatan,…

13 jam ago