Categories: HukumTAPIN

Wanita Medan Gantung Diri di Tapin

TAPIN, Infobanua.co.id – Silvia wanita 27 tahun kelahiran Medan Sumatera Utara menghabiskan kehidupannya secara tragis bergantung diri di kamar mandi disebuah rumah milik Rahmat di jalan Penghulu Rt.03 Rw.1 Kelurahan Rangda Malingkung Kabupaten Tapin. Jum’at (10/9) sekitar pukul 14:30 WITA.
Mendapatkan laporan masyarakat, Kapolsek Tapin Utara, Iptu.Sugiyono langsung ke lokasi beserta anggotanya dan benar adanya peristiwa gantung diri di Kelurahan Rangda Selanjutnya pihaknya memasang garis polisi di tempat kejadian.
“Ibu korban sempat teriak histeris melihat kejadian tersebut bahkan dirinya menolak dilakukan autopsi korban,”katanya.
Kronologis kejadiannya telah ditemukan wanita gantung diri yang mana berdasarkan keterangan saksi satu menyatakan bahwa pada saat saksi satu mau masuk Kamar Mandi menemukan pintu kamar mandi telah terkunci dan berselang lama tidak keluar maka saksi satu melihat melewati lubang kecil di bagian kamar mandi dan terlihat korban telah tergantung diri dan saksi langsung mendobrak pintu kamar mandi dan ditemukan korban telah tergantung diri. Atas kejadian tersebut korban di bawa ke RSU Datu Sanggul.
Barang bukti seutas tali nyilon warna biru bekas korban gantung diri, Baju kaos putih dan celana kain warna biru, beserta pakaian dalam yang dikenakan korban, HP Oppo milik korban dan Dompet kulit warna cokelat milik korban.
Reporter Nasrullah

admin

Recent Posts

Program Prioritas Kementerian Koperasi jadi Trending Topic

Jakarta, infobanua.co.id - PROGRAM prioritas Kementerian Koperasi yang dijabarkan oelh Menteri koperasi Budi Arie Setiadi…

22 menit ago

Setyo Budiyanto Terpilih jadi Ketua KPK Periode 2024-2029

Jakarta, infobanua.co.id - KOMISI III DPR RI menetepkan Komjen Setyo Budiyanto sebagai Ketua Komisi Pemberantasan…

26 menit ago

Telkomsel Pastikan Kesiapan Infrastruktur Telekomunikasi untuk Pilkada 2024 di Area Pamasuka

infobanua.co.id – Dalam rangka mendukung kelancaran Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak 2024, Telkomsel Area Papua, Maluku,…

45 menit ago

Turun ke Pesisir Selatan, Andre Rosiade Pastikan Program Pusat Akan Mengalir Jika RA-NASTA Menang

Pesisir Selatan, infobanua.co.id - Turun lansuang serta menyempatkan diri bertemu dengan masyarakat di Pesisir Selatan,…

1 jam ago

Keham Huluan, Potensi Wisata Baru di Jonggon Desa yang Siap Dikembangkan

Jonggon, infobanua.co.id – Keham Huluan, salah satu destinasi alam di Jonggon Desa, kecamatan Loa Kulu,…

4 jam ago

Akibat Pihak Sekolah Ceroboh, Nyawa Siswa SMP Negeri 2 Prambon Melayang

Nganjuk,infobanua.co.id - Pada Rabu siang (20/11/2024) seorang siswa SMP Negeri 2 Prambon Kabupaten Nganjuk ditemukan…

4 jam ago