Categories: BANJARMASIN

DPRD Banjarmasin Ingin Raperda Pemberdayaan dan Perlindungan Lansia Maksimal

BANJARMASIN – DPRD Kota Banjarmasin dengan instansi terkait terus membahas Raperda Pemberdayaan dan Perlindungan Lansia di Kota Banjarmasin.

Hal ini dikatakan Ketua Pansus Raperda Pemberdayaan dan Perlindungan Lansia DPRD Kota Banjarmasin Amalia Handayani, Kamis (20/10/2022).

“Kita ingin dengan perda lansia nantinya lansia di Kota Banjarmasin terlindungi hak-hak dan keberadaannya karena itu raperda ini akan terus disempurnakan, agar lebih spesifik untuk melindungi dan memberdayakan lansia,” katanya.

Kota Banjarmasin merupakan salah satu daerah yang memiliki persentase populasi lanjut usia tertinggi di Kalsel. Persentase lanjut usia ini mau tidak mau harus diperhatikan agar hak-hak dan perlindungan bagi lansia lebih maksimal.

Dengan ditetapkannya Raperda tentang Kesejahteraan Lanjut Usia ini, nantinya akan menjadi payung hukum bagi semua pihak dalam upaya mewujudkan keadilan sosial bagi seluruh masyarakat di Kota Banjarmasin dalam konteks ini ditunjukan kepada yang dikategorikan lanjut usia.

maulida

AddThis Website Tools
admin

Recent Posts

Bupati Andi Rudi Latif Dukung Asta Pengelolaan Sampah Sekolah dan Kampus Untuk Lingkungan BerkelanjutanBupati Andi Rudi Latif Dukung Asta Pengelolaan Sampah Sekolah dan Kampus Untuk Lingkungan Berkelanjutan

Bupati Andi Rudi Latif Dukung Asta Pengelolaan Sampah Sekolah dan Kampus Untuk Lingkungan Berkelanjutan

BANJARBARU, infobanua.co.id - Bupati Tanah Bumbu Andi Rudi Latif (Bang Arul) sapaan akrabnya memberikan atensi…

3 menit ago
Bupati Barito Kuala Gelar Safari Ramadhan di Desa Tinggiran TengahBupati Barito Kuala Gelar Safari Ramadhan di Desa Tinggiran Tengah

Bupati Barito Kuala Gelar Safari Ramadhan di Desa Tinggiran Tengah

Marabahan, infobanua.co.id – Pada Ramadhan ke-15, Bupati Barito Kuala, Dr. H. Bahrul Ilmi, SH, MH,…

8 menit ago
Polres Dumai Ungkap Kasus Penyalahgunaan BBM SubsidiPolres Dumai Ungkap Kasus Penyalahgunaan BBM Subsidi

Polres Dumai Ungkap Kasus Penyalahgunaan BBM Subsidi

Dumai, infobanua.co.id – Jajaran Sat Reskrim Polres Dumai berhasil mengungkap kasus penyalahgunaan pengangkutan dan niaga…

11 menit ago
Penjualan Obat Keras Golongan G di Dekat Polres Metro Jakarta Barat Terpantau Aman, Pemilik Toko Nazar Tantang Aparat dan MediaPenjualan Obat Keras Golongan G di Dekat Polres Metro Jakarta Barat Terpantau Aman, Pemilik Toko Nazar Tantang Aparat dan Media

Penjualan Obat Keras Golongan G di Dekat Polres Metro Jakarta Barat Terpantau Aman, Pemilik Toko Nazar Tantang Aparat dan Media

Jakarta, infobanua.co.id – Penjualan obat keras jenis HCL (Hydrochloride) tanpa izin masih marak terjadi di…

16 menit ago
Lewat Tarawih Keliling, Kapolsek Plered Sampaikan Imbauan Kantibmas dan Hotline 110Lewat Tarawih Keliling, Kapolsek Plered Sampaikan Imbauan Kantibmas dan Hotline 110

Lewat Tarawih Keliling, Kapolsek Plered Sampaikan Imbauan Kantibmas dan Hotline 110

PURWAKARTA, infobanua.co.id - Selama bulan suci bulan Ramadhan 1446 H, Kepolisian Sektor (Polsek) Plered, Polres…

20 menit ago
Energy Academy Luncurkan Training POPAL: Mewujudkan Pengolahan Air Limbah Berkelanjutan bagi IndustriEnergy Academy Luncurkan Training POPAL: Mewujudkan Pengolahan Air Limbah Berkelanjutan bagi Industri

Energy Academy Luncurkan Training POPAL: Mewujudkan Pengolahan Air Limbah Berkelanjutan bagi Industri

Di tengah meningkatnya aktivitas industri, pengelolaan air limbah menjadi salah satu aspek vital yang harus…

2 jam ago