Categories: KALTENG

Bupati Kotim Kagum Pembuatan Pakan Ayam Biaya Murah

Sampit, infobanua.co.id – Kegiatan lomba Teknologi Tepat Guna (TTG) yang dilaksanakan di halaman kantor Dinas PMD Kotim, cukup menarik perhatian Bupati Kotim Halikinnor, Selasa (21-2-2023) ketika mengunjungi salah satu peserta cara pembuatan pakan ayam dengan biaya murah.

Dalam perbincangannya Halikinnor dengan Mathius Karengke salah seorang peserta lomba Teknologi Tepat Guna, disini Mathius menjelaskan kepada Bupati Halikinnor tata cara pengolahan dan pembuatan pakan ayam yang cukup sederhana sekali bahannya pun sangat mudah di dapat yang berasal dari limbah rumah tangga.

“Mesin pengolahan pakan ayam ini memakai Jinamo listrik, karena ini produksi rumahan saja hasilnya sama persis dengan yang dijual dipasaran namun ini biaya produksinya sangat murah.”Jelas Mathius kepada Bupati Kotim.

Dari penjelasan Mathius tersebut Bupati Kotim, Halikinnor cukup kagum teknologi yang ditampilkan Mathius ini. Halikinnor berharap teknologi semacam ini perlu dikembangkan lagi yang lebih modern, agar perekonimian masyarakat lebih meningkat setelah melalui masa covid-19.

“Saya sangat menaruh perhatian sekali dengan mesin pembuatan pakan ayam tadi, kedepannya agar bisa dikembangkan lebih modern lagi.”Pinta Halikinnor.

Zainal.

infobanua

Recent Posts

Kebakaran Kapal di Kota Tegal, Petugas Gabungan Terus Berupaya Padamkan Api

Kota Tegal, infobanua.co.id - Musibah kebakaran kapal yang terjadi sejak pagi tadi sekitar pukul 03.00…

1 jam ago

Polda Sumut Pecat 23 Polisi, Berikut Refleksi Akhir Tahun 2024

Sumut, infobanua.co.id - Sebanyak 174 personel Polda Sumut dari jajaran Polres terlibat berbagai pelanggaran sepanjang…

1 jam ago

5 Tips Memilih Tas Sekolah Bodypack yang Tahan Lama dan Nyaman

Memasuki tahun ajaran baru, memilih tas sekolah yang tepat menjadi salah satu persiapan penting. Tas…

4 jam ago

Pencapaian Hisense Laser Cinema PX3-PRO: Produk Hebat, dengan Segudang Penghargaan International

Sejak awal tahun ini, Hisense Laser Cinema PX3-PRO sebagai perwakilan industri layar laser, telah berulang…

6 jam ago

VRITIMES dan Zonamalang.com Berkolaborasi Tingkatkan Distribusi Informasi di Indonesia

Jakarta, 27 Desember 2024 – VRITIMES, platform distribusi siaran pers terkemuka di Asia Tenggara, dengan…

6 jam ago

Polda Sumut Pecat 23 Polisi, Berikut Refleksi Akhir Tahun 2024

infobanua.co.id - Sebanyak 174 personel Polda Sumut dari jajaran Polres terlibat berbagai pelanggaran sepanjang tahun…

7 jam ago