Categories: KALTENG

PWI Kab.Seruyan Siraturahmi Ke PWI Kotim, Bahas Parawisata Kedua Kabupaten

Sampit, infobanua.co.id – Kedatangan pengurus Persatuan Wartawan Indonesia (PWI), Kabupaten Seruyan ke PWI Kabupaten Kotawaringin Timur, Sampit , Kamis (16-3-2023) disambut langsung oleh pengurus PWI Kotim.

Ketua PWI Kabupaten Seruyan yang baru saja terpilih, Bambang Hermanto di dampingi Sekretaris Fahrul Haidi, Vicky S, Amat, Rasida Putra menjelaskan kedatangan mereka ke PWI Kotim, selain siraturahmi ada juga perlu tukar pengalaman – shering.

Seperti yang dikatannya oleh Bambang bahwa PWI Seruyan ada mengagendakan untuk kemah bersama dengan anggota PWI baik yang ada di Kabupaten Seruyan maupun PWI Kabupaten Kotawaringin Timur, Sampit.

Adapun ini dimaksudkan agar parawisata kedua Kabupaten bisa dikenal orang di Indonesia, sementara ini tempat parawisata banyak dan keindahannya pun tidak kalah di tempat lain hanya saja jelas Bambang kurang ditonjolkan temasu prosinya diluar.

“Agenda kami PWI Seruyan dalam berkemah tersebut, sambil mempromosikan dan memperlihhatkan diluar inilah keindahan pantai yang ada di Seruyan dan Kotim.”Ujar Bambang sambil mengatakan di Kotim Pantai Ujung Pandaran dan Di Seruyan Pantai sungai Bakau.

Mendengar agenda yang disampaikan oleh ketua PWI Seruyan, Nako sebagai sekretaris yang mewakili ketua PWI Kotim yang berhalangan hadir didampingi pengurus PWI Kotim menyambut baik. Ia mengatakan siap dengan apa yang direncanakan tersebut, dalam waktu dekat PWI Kotim juga akan mengagendakan kunjungan balik ke PWI Seruyan.

“Kami pengurus PWI Kotim selalu siap mendukung apa yang disampaikan oleh ketua PWI Seruyan tadi.”Terangnya, kedatangan PWI Seruyan juga selain membahas parawisata juga membahas terkait kegiatan PWI keduanya yang akan datang.

Zainal.

infobanua

Recent Posts

Pemprov Kalsel Lakukan Uji Coba Coretax DJP

Banjarmasin, 12 Desember 2024 – Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Pajak Kalimantan Selatan dan Tengah (Kanwil…

1 jam ago

Telkomsel Digital Campus Ecosystem di Universitas Lambung Mangkurat Semangat Indonesia Perkuat Ekosistem Digital Pendidikan

Telkomsel berkolaborasi bersama Universitas Lambung Mangkurat Banjarmasin menghadirkan seminar edukasi dengan tema “Unlock Golden Youth…

2 jam ago

Kepala BPJS Kesehatan Cabang Banjarmasin Apresiasi Sekolah Penggerak SMAN 5 Banjarmasin Raih Juara 2 Pada Olimpiade JKN 2024

Banjarmasin, infobanua.co.id - BPJS Kesehatan terus berupaya meningkatkan kesadaran masyarakat akan pentingnya Program JKN. Salah…

2 jam ago

Polsek Pulau Laut Timur Sosialisasikan Bahaya Narkoba di Desa Sungai Limau

Kotabaru, infobanua.co.id - Dalam rangka mendukung program Asta Cita Presiden RI Prabowo-Gibran yang menyoroti pencegahan…

2 jam ago

Peserta Program CSR Lintas Fortuna Nusantara, Ahli Waris Petani di Sungai Dua terima Manfaat Jaminan Kematian Rp 42 Juta

BPJS Ketenagakerjaan atau BPJAMSOSTEK menyerahkan santunan Jaminan Kematian (JKM) sebagai wujud nyata perlindungan program Jamsostek…

7 jam ago

Pemkab Banjar Raih Penghargaan Kepatuhan Penyelenggaraan Pelayanan Publik 2024

Banjarmasin, infobanua.co.id - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Banjar raih penghargaan dari Perwakilan Ombudsman RI Provinsi Kalimantan…

15 jam ago