Categories: Daerah

Wakil Bupati Bone Membuka Fertival Bone Riolo

BONE, infobanua.co.id – Salah satu rangkaian peringatan HJB ke-693 Tahun 2023, Wakil Bupati Bone Drs. H. Ambo Dalle, M.M., membuka secara resmi “Festival Bone Riolo 2023” di pelataran Museum Lapawawoi Bone Rabu, 26 April 2023.

Kegiatan tersebut menampilkan suatu ciri khas Bone dan menjadi kegiatan pertama dalam pesta rakyat di tanggal 6 Mei 2023 mendatang

Turut hadir Kadis Kominfo Bone H. Barham, S.T., M.M., Kabid Dokumentasi dan Promosi Budaya Dinas Kebudayaan Bone Ugawati, SH., Budayawan A. Youshand Petta Tappu dan tamu undangan lainnya.

(A.Ida)

AddThis Website Tools
infobanua

Recent Posts

Pelindo dan Kejaksaan Tinggi Aceh Melakukan Kerja Sama Penanganan Masalah Hukum Bidang Perdata dan Tata Usaha Negara

Medan, 14 Maret 2024 - Untuk meningkatkan efektivitas penanganan dan/atau penyelesaian masalah hukum bidang perdata…

3 jam ago

Bupati Andi Rudi Latif Ajak Wujudkan Sekolah Berbudaya dan Berwawasan Lingkungan

BATULICIN, infobanua.co.id – Bupati Tanah Bumbu, Andi Rudi Latif mengajak Sekolah di Tanah Bumbu mewujudkan…

3 jam ago

Dekade Kesuksesan: Perayaan 10 Tahun Lionel Group & Peresmian Kantor Baru

Pada 7 Maret 2025, Lionel Group merayakan ulang tahunnya yang ke-10 sekaligus meresmikan Head Office…

6 jam ago

KAI Dukung Kemajuan Industri Kreatif dan Intellectual Property (IP) Lokal Melalui Livery Idul Fitri di Kereta Api

PT Kereta Api Indonesia (Persero) menghadirkan nuansa Ramadan dan Idulfitri yang semakin meriah dengan pemasangan…

6 jam ago

Emas Sentuh Rekor Tertinggi, Siap Menuju $3.000

Harga emas mengalami lonjakan pada Kamis (13/3), mencapai rekor tertinggi baru di $2.985 per troy…

7 jam ago

5 Alasan Memilih APCO Digital Twin untuk Industri Modern

Jakarta, 14 Maret 2025 – PT. Anagile Kharisma Utama Bersama IBM, Autodesk, dan distributor PT…

7 jam ago