Categories: Barito Kuala

Pj Bupati Mujiyat Meninjau Jalan Kuala Lupak

Marabahan, infobanua.co.id – Mujiyat bersama rombongan tinjau jalan Kuala Lupak, Tabunganen Kabupaten Barito Kuala dengan menggunakan sepeda motor trail pada Rabu, (10/05/23).

Dalam pernyataannya saat meninjau lokasi Pj. Bupati mengatakan “Alhamdulillah kita Rombongan Barito Kuala bersama PUPR, dan PMD Prov. Kalimantan Selatan atas perintah Gubernur Kalsel Syahbirin Noor, Kita ke desa Kuala Lupak Luar untuk melaksanakan survei dan pemetaan, alhamdulillah telah sampai dan kita hitung berapa meter jalan yang akan kita bangun. Yang penting tambahi lagi, Barito Kuala Bisa, Bergerak Yess, “imbuhnya.

Jalan Kuala Lupak yang terdampak banjir air Rob pada waktu lalu menyebabkan penyempitan jalan, rusaknya median jalan dan amblas sehingga terhambatnya aktifitas masyarakat desa Kuala Lupak Luar. Setelah proses pengajuan, perbaikan jalan akan segera dilakukan.

Nang/IB

infobanua

Recent Posts

Pelantikan 12 Pejabat Tinggi Pratama Pemkab Kapuas, Resmi dan Sah atas Restu Mendagri

KUALA KAPUAS-Sebanyak 12 orang yang dilantik oleh Pj Bupati Kapuas,kemaren memang diakui kebsahanya karena telah…

5 jam ago

Camat Baamang Pantau Langsung Pembersihan Sungai Baamang

Sampit, infobanua.co.id – Bukan dikecamatan MB Ketapang Kabupaten Kotawaringin Timur, Sampit saja dilanda banjir dengan…

21 jam ago

Pembangunan RMP Diharap Mampu Maksimalkan Serap Hasil Panen

Sampit, infobanua.co.id - Wakil Bupati Kotawaringin Timur (Kotim), Irawati berharap pembangunan rice milling plant (RMP)…

21 jam ago

Indosat Ooredoo Hutchison dan Mastercard Umumkan Kemitraan Cybersecurity Center of Excellence

Mengupayakan perlindungan serta peningkatan kepercayaan dalam ekonomi digital Indonesia   Jakarta, 18 April 2024 —…

21 jam ago

Dinas Ketahanan Pangan PPU Catat Tahun Ini Satu Desa Dikategorikan Rawan Pangan

PENAJAM, infobanua.co.id - Dinas Ketahanan Pangan Kabupaten Penajam Paser Utara (PPU), mencatat 2023 sebanyak 20…

22 jam ago

Penting nya Disiplin Kerja dan Sinergi Antar Pegawai, Inlah yang Dikatakan Kakan BPN Depok

Depok, infobanua.co.id - Halal Bihalal bukan sebatas ruang silaturahmi di tengah suasana lebaran Idul Fitri,…

22 jam ago