Categories: Ekonomi

Paket Sembako Dari UPZ Bank Kalsel ke Petugas Kebersihan dan Pertamanan Kabupaten Balangan

Balangan, infobanua.co.id – Pada saat menjelang Hari Raya Idul Fitri banyak orang-orang membeli kebutuhan pokok, sandang, dan pangan. Namun beberapa dari kita seperti tidak bisa membeli hal tersebut dikarenakan tidak mencukupinya harta yang mereka miliki.

Berdasarkan hal tersebut Unit Pengumpul Zakat (UPZ) Bank Kalsel memberikan paket sembako kepada seluruh petugas kebersihan dan pertamanan yang ada di lingkungan Dinas Pertanahan dan Lingkungan Hidup Kabupaten Balangan.

Adapun penyerahan paket sembako dilakukan secara simbolis oleh Kepala Cabang Paringin, Agus Setiawan kepada Kepala Dinas Pertanahan dan Lingkungan
Hidup Kabupaten Balangan, Drs. H. Musa, M.Ap.

“Semoga dengan bantuan paket sembako tersebut dapat bermanfaat untuk kebutuhan sehari-hari dan sebagai bentuk kepedulian Bank Kalsel terhadap petugas kebersihan dan pertamanan di lingkungan Dinas Pertanahan dan Lingkungan Hidup Kabupaten Balangan,” ungkap Agus Setiawan.

Bagi para dermawan (donatur) serta sahabat Gen-K yang ingin menyisihkan sebagian hartanya untuk membantu saudara kita yang membutuhkan, kamu bisa ikut berpartisipasi dalam program-program kegiatan yang diinisiasi oleh UPZ Bank Kalsel dengan menyalurkan zakat, infak, dan sedekah melalui UPZ Bank Kalsel.  adv/IB

infobanua

Recent Posts

Korban Jatuh dari Kelotok di Aluh-Aluh Ditemukan Meninggal Dunia

Banjar, infobanua.co.id – M. Saidi (45), warga yang dilaporkan jatuh dari kelotok di Muara Sungai…

22 menit ago

Jelang Nataru, Pertamina Patra Niaga Regional Kalimantan Lakukan Sidak SPBU di Wilayah Kalimantan Selatan

Banjarmasin, infobanua.co.id - Dalam rangka memastikan kelancaran distribusi bahan bakar minyak (BBM) dan layanan prima…

2 jam ago

Diskominfo Kalsel Gelar Pelatihan CSCU untuk Tingkatkan Keamanan Siber

Banjarmasin, infobanua.co.id – Pemerintah Provinsi Kalimantan Selatan melalui Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) menyelenggarakan pelatihan…

2 jam ago

Kapolres Nunukan: Pastikan Keamanan dan Kelancaran Pilkada Serentak 2024

Nunukan, infobanua.co.id – Kapolres Nunukan, AKBP Bonifasius Lumberwas, S.I.K., menyampaikan komitmen untuk menjaga keamanan dan…

4 jam ago

Kapolres Boven Digoel Pantau Langsung Distribusi Logistik Pilkada ke Distrik Ambatkwi

Boven Digoel, infobanua.co.id – Pada hari pertama pengiriman logistik Pilkada Serentak, Kapolres Boven Digoel memantau…

4 jam ago

Aksi Bersih Sungai dan Drainase Oleh BWS Kalimantan II, Sambut Hari Bakti PU Ke-79

Palangka Raya, infobanua.co.id – Dalam rangka menyambut Hari Bakti Pekerjaan Umum (PU) ke-79, Balai Wilayah…

5 jam ago