Categories: Daerah

Siswa dan Siswi SMKN 3 Kota Depok, Gelar Upacara Memperingati HGN Tahun 2023

Depok, infobanua.co.id – Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) Negeri 3 Kota Depok menggelar kegiatan Hari Guru Nasional (HGN) Tahun 2023 Tingkat Kota Depok bertempat di kampus A SMKN 3 Depok, Kali Mulya Cilodong Depok, senin (27/11/23). Upacara peringatan hari guru nasional (HGN) di ikuti oleh Siswa dan Siswi kelas X /XI dan XII SMKN dan semua Guru pengajar SMKN 3 Kota Depok.

Kepala Sekolah (Kepsek) SMKN 3 Kota Depok, Syamsuri mengatakan, peringatan Hari Guru Nasional ini jatuh pada tgl 25 November hari sabtu kemarin, berhubung hari sabtu libur, jadi kami para Guru dan siswa siswi SMKN 3 Kota Depok memperingati nya di hari senin.”di HGN ini kami melarang kepada seluruh murid kelas X untuk tidak membawa kendaraan, karna di dekat sekolah sedang ada perbaikan jalan dan di kwatirkan lahan parkir nya penuh, kami pun mengundang juga seluruh wali murid siswa dan siswi kelas X untuk datang kesekolah. karna akan di bagikan kartu penilaian sumatif akhir sekolah (PSAS) untuk kelas X, yang bertempat di kampus A. Kartu tersebut akan di bagikan setelah acara HGN”. jelas Syamsuri.

Ada yang menarik dari acara HGN tersebut, para Siswa dan Siswi SMKN 3 menggelar orasi dengan membentangkan spanduk dan karton yang bertuliskan, “Murid nakal juga tahu cara berterima kasih” dan spanduk yang bertuliskan “Happy teachers day”. Siswi dan Siswa SMKN 3, Fatiah bersama Rangga juga mengatakan, dalam rangka memperingati HGN 2023 yang di laksanakan bersama seluruh Murid SMKN 3 dari kelas X, XI dan XII untuk melaksanakan beberapa kegiatan yang selenggarakan oleh Majlis perwakilan kelas (MPK) Osis SMKN 3 Kota Depok. “Kami selaku MC pada Acara HGN 2023 yang di laksanakan oleh SMKN 3 ini merasa puas dan seru banget, dari awal kegiatan hingga akhir kami menikmati banget dari semua yang telah di tampilkan oleh teman teman SMKN 3 yang telah berpartisipasi, kami berharap di tahun depan akan lebih maju dan lebih berkembang dan lebih Wah lah”. ujar Fatiah di yang didampingi Rangga. (Wahyu)

infobanua

Recent Posts

Kabupaten Banjar Raih Penghargaan Wahana Tata Nugraha 2024, Bukti Kesuksesan Penataan Transportasi

Jakarta, infobanua.co.id – Pemerintah Kabupaten Banjar berhasil meraih penghargaan tingkat nasional berupa Wahana Tata Nugraha…

7 jam ago

Lima Presidium KAI Kalsel Resmi Dilantik, Siap Angkat Kembali Marwah Organisasi

Banjarmasin, infobanua.co.id – Setelah melalui proses panjang dan intensif, Konferensi Daerah Luar Biasa Kongres Advokat…

7 jam ago

Wali Kota Banjarbaru Raih Tiga Penghargaan Nasional dalam Sepekan, Terbaru Wahana Tata Nugraha 2024

BANJARBARU, infobanua.co.id – Dalam kurun waktu tiga hari berturut-turut, Wali Kota Banjarbaru, Muhammad Aditya Mufti…

8 jam ago

Bapaslon Mudyat-WIN Silatuhrami di Desa Giriumukti

PENAJAM, Infobanuo.co.id - Bakal Pasangan Calon (Bapaslon) Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Penajam Paser Utara…

11 jam ago

Sekda Nunukan Resmi Buka Kegiatan Advokasi Kebijakan Pengarusutamaan Gender (PUG)

NUNUKAN, infobanua.co.id – Pemerintah Kabupaten Nunukan kembali menunjukkan komitmen seriusnya dalam mempercepat pengarusutamaan gender. Senin…

12 jam ago

DPRD Kotim Dukung Pasar Murah di Gelar Rutin

Sampit, infobanua.co.id – Ketua DPRD Kabupaten Kotawaringin Timur sementara, Rinie mendukung penuh jika Pemerintah Kabupaten…

13 jam ago