Categories: KOTABARU

Pemkab Kotabaru Gelar Ramah Tamah dan Silaturahmi Bersama Danlantamal XIII

KOTABARU, infobanua.co.id – Pemerintah Kabupaten Kotabaru mengadakan Ramah Tamah sekaligus silaturahmi dengan Komandan Lantamal XIII Laksamana Pertama TNI Deni Herman,ST,M.AP,M.Tr.Opsla,CHRMP,CFrA, beserta jajaran nya bertempat di Kediaman Bupati Kotabaru,Senin (11/12/2023)

Dalam hal ini Sekretaris Daerah H.Said Akhmad mengucapkan selamat datang kepada Danlantamal XIII dibumi saijaan,perlu diketatahui kotabaru merupakan pulau yang terpisah dari kalimantas besar,yang berbatasan dengan provinsi kaltim juga sebagai daerah penyangga IKN agar bisa di akomodir percepatan pembangunan sehingga dapat mengambil kebijakan.

Dengan adanya Lanal Kotabaru pemerintah daerah sangat terbantu,semoga sinergitas tetap terjalin dan sangat diperlukan dengan luasan wilayah perairan kabupaten kotabaru,mudah mudahan kedepan jembatan penghubung kotabaru- tanah bumbu akan terbangun di tahun depan,jelas sekda.

Dikesempatan tersebut Danlantamal XIII Laksamana pertama TNI Deni Herman menyampaikan ucapan terimakasih kepada Bupati Kotabaru telah menyambut kedatangan kami beserta rombongan.

Kita ketahui Kalimantan Selatan khusunya kotabaru mempunyai banyak potensi yang dapat kita kelola secara baik dan maksimal,sehingga dapat meningkatkan kesejahteraan masyarakat sekitar.Tentunya diperlukan suatu kondisi yang harmonis antara seluruh komponen baik itu Pemerintah,TNI /Polri san masyarkat.ucap Danlatamal.

Oleh karena itu melalui kegiatan ini dapat mempererat tali silaturahmi dan sinergitas antara pemerintah dan Forkopimda serta masyarakat khususnya Kabupaten Kotabaru.

Kita ciptakan langkah dengan dengan niat baik menuju situasi yang aman dan kondusif dalam menyambut pesta demokrasi tahun 2024,serta ciptakan kerukunan antar suku,adat istiadat dan bertukar pikiran untuk membentuk ide atau gagasan baru guna menjadikan provinsi kalimantan selatan yang maju,damai dan sejahtera.jelasnya.

Reporter: Gajali R.

infobanua

Recent Posts

Cara Beli Bitcoin di Indonesia: Panduan Sederhana untuk Pemula yang Baru Mulai

Bitcoin adalah salah satu cryptocurrency paling populer di dunia, dan semakin banyak orang di Indonesia…

4 jam ago

Penumpang Puas Berkali-kali Naik Taksi Online Listrik Evista di Dua Bandara

Para penumpang di Bandara Halim Perdanakusuma, Jakarta, dan Bandara Sultan Syarif Kasim II, Pekanbaru, memberikan…

5 jam ago

Meningkatkan Kualitas Jurnalisme, KTP2JB Gelar Sosialisasi

Banjarmasin, infobanua.co.id – Pentingnya kegiatan sosialisasi untuk meningkatkan pemahaman pengelola media dan jurnalis tentang hak…

11 jam ago

4 Alasan untuk Mulai Gunakan Dompet Crypto Indonesia untuk Kelola Aset Digital

Dalam era digital yang semakin maju, aset kripto telah menjadi salah satu instrumen investasi yang…

19 jam ago

Google Komitmen Lanjutkan Kerja Sama dengan PerusahaanPers Indonesia, Google News Showcase Diluncurkan Awal Tahun 2025

BANJARMASIN – Perusahaan Platform Digital Google berkomitmen kembali melanjutkan kerja sama bisnis dengan sejumlah perusahaan…

19 jam ago

Pabrik Trafo Bambang Djaja: Mengapa Mereka Menjadi Pilihan Utama di Industri?

Pabrik Trafo Bambang Djaja adalah pemimpin dalam industri trafo di Indonesia, dikenal karena kualitas produk…

21 jam ago