Categories: Kotawaringin Timur

Mantan Anggota Dewan Sanidin dan Mantan Camat Siyono Maju Yakin Bawa Perubahan

Sampit, infobanua.co.id – Deklarasi pasangan bakal calon Bupati dan Wakil Bupati Kotawaringin Timur H Sanidin dan Siyono keduanya dipastikan maju di kontestasi Politik Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Kotim, di Gedung Serbaguna Sampit dan mereka yakin akan membawa perubahan, Rabu (28-8-2024).

Ikut sertanya Sanidin-Siyono meramaikan calon bakal Bupati Kotim dan calon bakal wakil Bupati ini, tentunya patut diperhitungkan selain Sanidin mantan anggota dewan 3 priode di DPRD Kotim, ia juga diperkuat dengan ikutnya Siyono mendampingi yang merupakan tokoh wilayah bagian Utara, mantan Lurah dan camat.

Dalam kegiatan Deklarasi pasangan Sanidin- Siyono ini dalam profil yang disajikan diketahui, Bahwa Sanidin adalah putra daerah Kotim desa Terantang, kecamatan Seranau dan ia juga merupakan sosok pigur ramah dan mudah bergaul di masyarakat.

”Salam hormat saya kepada seluruh partai pendukung dan terima kasih untuk para senior saya atas dukungannya untuk kami berdua.”ujar Sanidin saat menyampaikan Deklarasinya di gedung serba guna Sampit dan mengucapkan terima kasihnya juga untuk partai pendukung Gerakan Indonesia Raya (Gerindra), Golongan Karya (Golkar) dan Partai Keadilan Sejahtera (PKS), empat partai non parlemen yakni Hanura, Buruh, Gelora dan Ummat.

Selain itu juga dalam profil itu Siyono merupakan tokoh dari Jawa di wilayah bagian Utara, Siyono juga dimata masyarakat ringan tangan untuk masyarakat dan tidak pilih pilih untuk membantu yang perlu bantuan dengannya.

”Saya siap segalanya untuk menjadi wakil Bupati Kotim, selain itu juga saya bersama tim saya siap memenangkan Pilkada 2024 ini.” tegasnya dan ini juga merupakan penantang yang patut diperhitungkan di Pilkada 2024.

Zainal.

infobanua

Recent Posts

PWI Kabupaten Bulungan Resmi Dilantik, Tanda Momen Bersejarah bagi Dunia Jurnalistik

Tanjung Selor, infobanua.co.id – Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kabupaten Bulungan periode 2024-2027 resmi dilantik dalam…

2 jam ago

Sustainability Berkolaborasi dengan Game dan Seni, WateryNation Bawa Karya Anak Bangsa ke Top 15 Generation Hope Goals!

WateryNation Foundation (Yayasan Tirta Artha Asri) resmi menempatkan Indonesia di jajaran Top 15 Generation Hope…

2 jam ago

Safari Ramadhan Gubernur Kaltim di Masjid Agung Tanah Grogot

Paser, infobanua.co.id – Ketua DPRD Paser, Zulkifli Kaharuddin, turut menghadiri kegiatan Safari Ramadhan yang digelar…

2 jam ago

Audiensi Kapolda Sumut dan Rektor UHN: Bahas Pengamanan dan Kerja Sama Pendidikan

Medan, infobanua.co.id - Kapolda Sumatera Utara Irjen Pol Whisnu Hermawan Februanto, S.I.K., M.H., menggelar audiensi…

2 jam ago

Pangdam I/BB Pastikan Proses Alih Kelola Aset PT Duta Palma Berjalan Tertib dan Kondusif

Pekanbaru, infobanua.co.id – Pangdam I/BB, Mayjen TNI Rio Firdianto, menegaskan bahwa proses alih kelola aset…

2 jam ago

Silaturahmi Bersama Masyarakat dan Pedagang, Avina Fairid Naparin Kunjungi Pasar Ramadhan di Komplek Pasar Kahayan

Palangka Raya, infobanua.co.id — Ketua Tim Penggerak Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (TP PKK) Kota Palangka Raya…

3 jam ago