Categories: KALTENG

Fairid-Zaini Mendapatkan Nomor Urut Dua di Pilkada Serentak 2024

Palangka Raya, infobanua.co.id — Calon Walikota Palangka Raya, Fairid Naparin bersama Calon Wakil Walikota Achmad Zaini mendapatkan nomor urut Dua saat melaksanakan kegiatan penentuan nomor urut di Pilkada serentak 2024.

Penentuan nomor urut dilaksanakan di KPU Kota Palangka Raya, Senin (23/9/2024) siang. Fairid – Zaini datang ke KPU kota dengan didampingi oleh partai pendukung serta simpatisannya yang penuh semangat mengikuti rangkaian acara pencabutan nomor urut.

Fairid yang juga merupakan Petahana Walikota Palangka Raya sebelumnya yakin dan optimis bahwa nomor urut dua yang di dapatnya saat pengundian merupakan sebuah pertanda baik dan menjadi simbol kemenangan untuk kembali memimpin kota Palangka Raya untuk yang kedua kalinya.

“Insya Allah, ini menjadi sebuah pertanda baik, untuk kembali melanjutkan kepemimpinan di periode yang kedua dan saya bersama wakil Ahmad Zaini yang mana kami berdua, diusung oleh 14 partai pendukung, yakin dan optimis dapat menang di Pilkada serentak,”pungkas Fairid.

(Tha)

infobanua

Recent Posts

Salat Hajat Bersama Ulama dan Tokoh Masyarakat: Tapin Siapkan Diri untuk Kejurnas Rally

RANTAU, infobanua.co.id - Pemerintah Kabupaten Tapin menggelar salat hajat bersama ulama, umara, dan tokoh masyarakat…

52 menit ago

Pernyataan Sikap Terhadap Tidak Diakomodirnya Putra-Putri Dayak Dalam Kabinet Prabowo-Gibran Priode 2024-2029

infobanua, Jakarta - Majelis Adat Dayak Nasional(MADN),Dewan Adat Dayak(DAD) se-Indonesia,dan organisasi masyarakat Dayak se-kalimantan dengan…

59 menit ago

Disbudporapar Banjarmasin Gelar FGD Desain Olahraga Daerah untuk Implementasi DBON

Banjarmasin, infobanua.co.id – Dalam rangka mendukung implementasi Desain Besar Olahraga Nasional (DBON) dan memastikan pembangunan…

2 jam ago

PJ Bupati HSS Resmikan Sosialisasi Pemilih Pemula untuk Tingkatkan Partisipasi Pemilu

Kandangan, infobanua.co.id – Pejabat (PJ) Bupati Hulu Sungai Selatan (HSS), Endri, A.P., M.AP., secara resmi…

2 jam ago

Event Jelajah Literasi. Bupati Sampaikan Ini

BATULICIN, infobanua.co.id - Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kabupaten (dispersip) Tanah Bumbu Gelar Event Jelajah Literasi…

3 jam ago

Indosat Business Perkenalkan Solusi IoT untuk Mendukung Konservasi Mangrove di Indonesia

Jakarta, 17 Oktober 2024 – Indosat Ooredoo Hutchison (Indosat atau IOH), melalui Indosat Business, menegaskan komitmennya dalam mendukung keberlanjutan…

3 jam ago