Categories: Daerah

Agus Solichin Terpilih Sebagai Wakil Ketua DPRD Periode 2024 -2029

Tegal, infobanua.co.id – Wakil Ketua DPRD Kabupaten Tegal Periode 2024-2029 Agus Solichin menggelar acara tasyakuran bersama kepala desa diwilayah Kecamatan Margasari.

Hadir dalam acara tersebut forkompincam, seluruh kepala Desa diwilayah margasari, Ka, BPP, KaP3A&P2KB
Acara tersebut digelar di Aula Kecamatan Margasari Kabupaten Tegal Jumat 18 siang (18/10/2024).

Dalam sambutanya Agus Solichin mengucapkan rasa syukur atas kepercayaan yang diberikan oleh masyarakat dapil enam, Kecamatan Balapulang, Pagerbarang, – Margasari

“Terima kasih atas dukungan yang telah diberikan selama proses pemilihan dan saya berkomitmen untuk mengabdi dengan sepenuh hati dalam menjalankan tugas sebagai wakil rakyat,” ucapnya.

AS juga mengatakan diperiode sebelumnya dirinya juga dipercaya sebagai Wakil Ketua DPRD Kabupaten Tegal Periode 2014 – 2019 dan 2019 – 2024.

“Saya menyadari bahwa diperiode 2014 – 2019 dan 2019-2024 belum bisa terpenuhi semuanya, kemarin 17 Oktober 2024 saya baru saja dilantik lagi sebagai pimpinan DPRD Kabupaten Tegal, menjadi Wakil Ketua diperiode 2024-2029, mohon dukungan dari masyarakat agar kedepan bisa bekerja sebaik mungkin,” kata Ketua DPD Golkar Kab. Tegal.

AS pun mengungkapkan alasan dirinya menyelenggarakan tasyakuran di Aula Kecamatan Margasari untuk mendekatkan diri dengan para pemangku kebijakan di Margasari, selain itu kebetulan istrinya juga sebagai Camat Margasari (Erlin Trisnawati, S. Stp, MM )

Jadi arah kebijakan regulasi dan birokrasi serta aspirasi selaras kedepan agar selaras dengan tujuan Pemkab Tegal dalam tata kelola pemerintahan desa yang dinamis dalam peningkatan potensi sumber daya desa.” ungkapnya.

(Diyarni )

infobanua

Recent Posts

Bupati Tanbu Bimtek CPPOB Harapanya Petani Patin Berkembang

BATULICIN, infobanua.co.id – Bupati Tanah Bumbu, Zairullah Azhar membuka Bimbingan Teknik (Bimtek) Pembenihan Ikan Patin,…

28 menit ago

Rapat Kerja Apeksi Kalimantan, Fokus pada Infrastruktur dan Investasi

Banjarbaru, infobanua.co.id – Pjs. Wali Kota Banjarbaru, Nurliani, menghadiri Rapat Kerja (Raker) Komisariat Wilayah (Komwil)…

31 menit ago

Festival Literasi Banjarbaru ke-4, Penguatan Literasi Melalui Film

Banjarbaru, infobanua.co.id – Festival Literasi Banjarbaru ke-4 resmi dibuka dengan acara Bincang Temu Literasi, yang…

40 menit ago

Apapun Media Televisinya Tak Perlu Jadi Persoalan, Penentu Debat Publik Adalah Kualitas Paslon

Karawang,infobanua.co.id - Rangkaian tahapan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Serentak terus dilakukan oleh Komisi Pemilihan Umum…

50 menit ago

Tes Urine Untuk Warga Binaan Program Cuti Dan Pembebasan Bersyarat

Sampit, infobanua.co.id - Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Sampit, yang berada di bawah naungan Kantor…

52 menit ago

Meldy Putera, Resmi Dilantik Sebagai Anggota PAW MPDN Kotim

Sampit, infobanua.co.id - Kepala Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Sampit, Meldy Putera, dari Kantor Wilayah…

54 menit ago