Categories: Banjarbaru

Bimtek Pengelolaan Aduan SP4N-LAPOR di Banjarbaru

BANJARBARU, infobanua.co.id – Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Kota Banjarbaru mengadakan Bimbingan Teknis (Bimtek) untuk meningkatkan profesionalisme petugas pengelola layanan aduan SP4N-LAPOR. Acara ini berlangsung di Aula Gawi Sabarataan pada Rabu (20/10/2024) dan dibuka oleh Asisten 1 Bidang Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat, Abdul Basid.

Peserta yang terdiri dari admin SP4N-LAPOR seluruh Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) mendapatkan pembekalan mengenai pengelolaan aduan, standar operasional prosedur, manajemen waktu respon, dan etika berkomunikasi.

Dalam sambutannya, Abdul Basid menekankan pentingnya peran pengelola layanan aduan dalam meningkatkan komunikasi antara pemerintah dan masyarakat. “Melalui bimtek ini, kami berharap para admin dapat lebih memahami pengelolaan SP4N-LAPOR sehingga bisa memberikan pelayanan terbaik,” ujarnya.

Bimtek ini merupakan komitmen Diskominfo Kota Banjarbaru untuk memajukan layanan publik, menjadikan SP4N-LAPOR sebagai jembatan komunikasi yang efektif antara masyarakat dan pemerintah.

Yus/IB

infobanua

Recent Posts

PPAPD 2024 di Kotabaru Resmi Ditutup, Asisten Perekonomian Apresiasi Partisipasi Pemuda

KOTABARU, infobanua.co.id - Pertukaran pemuda antar provinsi dan daerah (PPAPD) tahun 2024 yang diadakan oleh kemenpora…

7 jam ago

XL Axiata Salurkan Bantuan untuk Korban Banjir di Sukabumi dan Cianjur

Selain bantuan kebutuhan pokok, XL Axiata juga memberikan dukungan layanan komunikasi bagi para korban dan…

8 jam ago

Pelni Siapkan Armada Tambahan untuk Arus Nataru 2024-2025 di Pelabuhan Nunukan

Nunukan, infobanua.co.id – Menjelang perayaan Natal 2024 dan Tahun Baru 2025, PT Pelni Cabang Nunukan…

10 jam ago

Seni Pertunjukan Minangkabau: Warisan yang Tak Lekang oleh Waktu

Oleh: Andika Putra Wardana Seni pertunjukan tradisional sering kali terpinggirkan di tengah derasnya arus globalisasi.…

10 jam ago

Pj Wali Kota Tegal Buka Musda XIV KNPI Kota Tegal

Tegal, infobanua.co.id - Penjabat (Pj.) Wali Kota Tegal, drg. Agus Dwi Sulistyantono, M.M., membuka Musyawarah…

10 jam ago

Masjid Roudhotul Jannah Gelar Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan Gratis

Tangerang, Infobanua.co.id – Pengurus DKM Masjid Roudhotul Jannah Taman Cipulir Estate Cipadu Jaya, Kecamatan Larangan,…

12 jam ago