Categories: KOTABARU

BPBD Kotabaru Ingatkan Warga Waspada Dengan Bencana

KOTABARU, infobanua.co.id – Berdasarkan info dari BMKG stasiun metrologi bahwa ketinggian air pasang laut sangat tinggi disertai angin kencang. Hal ini di sampaikan kepada masyarakat yang berada di daerah pesisir, tingkatkan kewaspadaan sejak dini.

Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kotabaru melalui Bidang Pencegahan dan Kesiapsiagaan Kotabaru, Lathifu Arsyiono,S.STP menyampaikan, masuknya bulan Oktober sampai Desember perlu waspada banjir rob.

“ Biasanya di akhir tahun terutama Oktober hingga Desember, potensi banjir rob terutama masyarakat pesisir dan juga potensi angin kencang dan musim hujan, ” Ucap Lathifu Arsyiono, Rabu (4/12/2024).

Lathtifu juga menambahkan, sebagian masyarakat tinggal di wilayah pesisir yang mudah terdampak banjir rob,angin kencang,dan musim penghujan.

“jadi kami menghimbau kepada warga agar tetap berhati-hati dan selalu waspada.

Perlu diketahui, wilayah geografis kotabaru terdiri dari pulau-pulau yang mudah sekali terdampak fenomena alam.

Sebab itu, untuk mencegah dampak abrasi akibat banjir rob maka BPBD melakukan penanaman mangrove di pesisir laut untuk mencegah terjadinya abrasi.

Kami akan adakan sosialisasi ke setiap kecamatan sekabupaten Kotabaru untuk bersama sama mengatasi terjadinya bencana.

“Kami berharap para camat dapat memberitahukan kepada para kepala desa sampai tingkat RT, ucapnya.

Bagi masyarakat yang bekerja sebagai nelayan kami himbau jangan melaut seorang diri.

Jika memungkinkan pastikan dulu cuaca aman serta siapkan peralatan kelengkapan keamanan.(JL).

infobanua

Recent Posts

Pemprov Kalsel Lakukan Uji Coba Coretax DJP

Banjarmasin, 12 Desember 2024 – Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Pajak Kalimantan Selatan dan Tengah (Kanwil…

2 jam ago

Telkomsel Digital Campus Ecosystem di Universitas Lambung Mangkurat Semangat Indonesia Perkuat Ekosistem Digital Pendidikan

Telkomsel berkolaborasi bersama Universitas Lambung Mangkurat Banjarmasin menghadirkan seminar edukasi dengan tema “Unlock Golden Youth…

2 jam ago

Kepala BPJS Kesehatan Cabang Banjarmasin Apresiasi Sekolah Penggerak SMAN 5 Banjarmasin Raih Juara 2 Pada Olimpiade JKN 2024

Banjarmasin, infobanua.co.id - BPJS Kesehatan terus berupaya meningkatkan kesadaran masyarakat akan pentingnya Program JKN. Salah…

2 jam ago

Polsek Pulau Laut Timur Sosialisasikan Bahaya Narkoba di Desa Sungai Limau

Kotabaru, infobanua.co.id - Dalam rangka mendukung program Asta Cita Presiden RI Prabowo-Gibran yang menyoroti pencegahan…

3 jam ago

Peserta Program CSR Lintas Fortuna Nusantara, Ahli Waris Petani di Sungai Dua terima Manfaat Jaminan Kematian Rp 42 Juta

BPJS Ketenagakerjaan atau BPJAMSOSTEK menyerahkan santunan Jaminan Kematian (JKM) sebagai wujud nyata perlindungan program Jamsostek…

8 jam ago

Pemkab Banjar Raih Penghargaan Kepatuhan Penyelenggaraan Pelayanan Publik 2024

Banjarmasin, infobanua.co.id - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Banjar raih penghargaan dari Perwakilan Ombudsman RI Provinsi Kalimantan…

15 jam ago