Categories: Jawa Barat

Diduga Pekerjaan Proyek Penurapan Di Rawagempol Wetan Menyimpang dari RABnya

Karawang, Infobanua.co.id – Proyek pembangunan drainase pinggir sungai atau saluran air dusun jeruk simer RT 007/001 Desa Rawagempol Wetan (Rawet), Kecamatan Cilamaya Wetan, Kabupaten Karawang di duga kurang pengawasan dari dinas PUPR (pekerjaan umum dan penataan ruang)

Pasalnya, kalimat tulisan di papan informasi/proyek yang ada dilokasi tidak diterangkan volumenya, bahkan jenis kegiatan tersebut disebut drainase. Ironis, pelaksanaannya dipinggir sungai atau saluran air besar, serta hasil pelaksanaan pembangunan diduga asal jadi.


Papan proyek yang tidak dipasang juga isinya meragukan.
Dari hasil pantauan sejumlah awak media, Senin (16/08/2021), dengan tidak dipasangnya papan informasi sebagaimana mestinya membuat awak media menjadi kesulitan untuk mengakses informasi dan melakukan pengawasan.

Pihak kontraktor CV. Citra Padi Lestari dalam melaksanakan pekerjaan pembuatan drainase ini terindikasi asal jadi, terkesan pihak kontraktor ingin keruk keuntungan yang besar.

Akibatnya, hasil pasangan batu belah untuk tempat pemasangan batu buat pondasi tidak dilakukan penggalian secara maksimal dan ini diduga tidak sesuai dengan RAB, karena dilokasi terlihat pasangan batu pertama hanya menempel di tanah/ditancapkan saja, dan ini salah satu bukti kalau pihak pengawas dari dinas PUPR kinerjanya kurang maksimal.

Salah satu pekerja saat di mintai keterangan di lokasi mengatakan”, saya kurang tau pak tinggi dan panjang turap ini ,saya mah yang penting kerja saja ikuti yang lainya”, ungkapnya terlihat agak bingung jawabnya.

Kepada Kepala dinas PUPR kabupaten Karawang harus bersikap tegas terhadap kontraktor yang di duga kerjakan proyek asal-asalan.

 

Iswanto.

AddThis Website Tools
infobanua

Recent Posts

Arfiana Maulina Berbagi Wawasan tentang Isu Air Bersih di Capacity Building C20 G20

Pada tanggal 1 April 2022, Arfiana Maulina, Founder WateryNation, berkesempatan menjadi salah satu pembicara dalam…

3 jam ago

Dari 7 Tahun Lalu Hingga Kini, EVOS & Pop Mie Terus Dukung Generasi Esports Indonesia!

Kemitraan yang menginspirasi, EVOS dan Pop Mie konsisten untuk meningkatkan potensi anak muda melalui berbagai…

3 jam ago

Sewa Mobil Listrik Murah di Evista, Mulai dari Rp400 Ribuan!

Cari sewa mobil murah di Evista saja. Mobil keren, pelayanan terbaik, dan jujur. Evista, penyedia…

5 jam ago

“Awan Eight – Golf”, Golf Simulator Pertama di Bandung, Rasakan Sensasi Main di Lapangan Golf Korea hingga United Kingdom!

Nah, di Bandung, tepatnya di Kota Baru Parahyangan, Bandung Barat, ada golf simulator pertama di…

9 jam ago

Bupati Paser Resmikan Pendopo Loa Bepekat di Tanah Grogot

Tana Paser, infobanua.co.id— Bupati Kabupaten Paser, Fahmi Fadli, bersama Wakil Bupati Ikhwan Antasari meresmikan Pendopo…

10 jam ago

Ketua DPRD Kota Tegal Kusnendro, S.T. Gelar Reses Masa Persidangan II Tahun 2025

Kota Tegal, infobanua.co.id - Kusnendro, S.T Ketua DPRD Kota Tegal menggelar Reses masa persidangan II…

11 jam ago