Categories: Tak Berkategori

Sosialisasi Bahaya HIV/AIDS, 6 Perusahaan Goes to School di SMKN 1 Murung Pudak -Guru Danau Tabalong

TABALONG – Dalam rangka Hari AIDS, sebanyak 6 perusahaan yang ada di Tabalong melakukan kegiatan Goes to School mengunjungi SMKN 1 Murung Pudak Tabalong, Rabu (13/12/2023).

Perusahaan tersebut memberikan pemahaman dan sosialisasi HIV/AIDS dengan harapan ntuk memberikan pemahaman kepada siswa-siswi mengenai bahaya penyakit mematikan ini.

Kegiatan yang dilakukan perusahaan ini sebagai bentuk kepedulian terhadapa siswa sekolah di Tabalong. Untuk mengetahui bahaya HIV/AIDS serta dampak negatifnya terhadap individu dan masyarakat.Para siswa diberi penjelasan tentang bahayanya HIV/AIDS yang ada, cara kerja penularan dalam tubuh, serta dampak negatif yang ditimbulkan baik secara fisik maupun psikologis.

Dengan adanya pemahaman ini, akan tercipta lingkungan sekolah yang bebas dari HIV/AIDS dan siswa-siswi yang memiliki kesadaran yang tinggi akan bahaya penyakit ini serta mampu mengambil keputusan yang bijak untuk menjaga kesehatan dan masa depan mereka.

Berikut nama pendukung sosialisasi bahaya HIV/AIDS di SMKN 1 Murung Pudak-Guru Danau yakni,  PT. Eka Dharma Jaya Sakti, PT. Hexindo Adiperkasa, PT. Triatra Sinergia Pratama, PT. Trakindo Utama, PT. Tri Difta Utama dan PT. Liebherr Indonesia Perkasa.  rel

infobanua

Recent Posts

Jelang Nataru, Pertamina Patra Niaga Regional Kalimantan Lakukan Sidak SPBU di Wilayah Kalimantan Selatan

Banjarmasin, infobanua.co.id - Dalam rangka memastikan kelancaran distribusi bahan bakar minyak (BBM) dan layanan prima…

1 jam ago

Diskominfo Kalsel Gelar Pelatihan CSCU untuk Tingkatkan Keamanan Siber

Banjarmasin, infobanua.co.id – Pemerintah Provinsi Kalimantan Selatan melalui Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) menyelenggarakan pelatihan…

2 jam ago

Kapolres Nunukan: Pastikan Keamanan dan Kelancaran Pilkada Serentak 2024

Nunukan, infobanua.co.id – Kapolres Nunukan, AKBP Bonifasius Lumberwas, S.I.K., menyampaikan komitmen untuk menjaga keamanan dan…

3 jam ago

Kapolres Boven Digoel Pantau Langsung Distribusi Logistik Pilkada ke Distrik Ambatkwi

Boven Digoel, infobanua.co.id – Pada hari pertama pengiriman logistik Pilkada Serentak, Kapolres Boven Digoel memantau…

4 jam ago

Aksi Bersih Sungai dan Drainase Oleh BWS Kalimantan II, Sambut Hari Bakti PU Ke-79

Palangka Raya, infobanua.co.id – Dalam rangka menyambut Hari Bakti Pekerjaan Umum (PU) ke-79, Balai Wilayah…

4 jam ago

Waka Polres Kotabaru Resmikan Asrama Polsek Kelumpang Utara

Kotabaru, infobanua.co.id – Wakapolres Kotabaru, Kompol Agus Rusdi Sukandar, SH., S.I.K., M.H., meresmikan Asrama Polsek…

4 jam ago