Categories: Banjarbaru

Ketua DPRD Fadliansyah Dorong Digitalisasi di Sekolah Banjarbaru Digencarkan

BANJARBARU –  Ketua DPRD Banjarbaru, Fadliansyah Akbar meninjau penyerahan puluhan bantuan perangkat laptop di SMPN 14 Banjarbaru.

 

Fadli mengatakan, bantuan itu diberikan agar dapat meningkatkan kualitas pembelajaran digital para siswa. “Seperti pengerjaan tugas dan penggunaan aplikasi dengan teknologi yang semakin maju. Serta menunjang fasilitas di sekolah,” kata Fadli, Selasa (9/1/2024).

 

Adapun fasilitas yang disediakan berjumlah 36. Nantinya laptop tersebut akan di fungsikan untuk pembelajaran siswa di SMPN 14 Banjarbaru.

 

Terpisah, Kepala Sekolah SMPN 14 Banjarbaru Aidil Abdi Rachman mengatakan adanya bantuan itu selaras tujuan sekolah yang mengusung tentang pembelajaran digitalisasi.

 

“Jadi ini sangat mendukung bagi kami untuk proses pembelajaran diferensiasi, yang punya sumber-sumber dari siswa peserta didik,” ungkapnya.

 

Disamping itu, melalui aplikasi OS Abdi optimis pelengkap fasilitas pembelajaran dapat berjalan lancar.

 

Sebelumnya, SMPN 14 Banjarbaru juga telah menerima bantuan ruang komputer disertai sarana prasarana, oleh Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi (Kemendikbud Ristek).

 

rel

infobanua

Recent Posts

Kabupaten Banjar Raih Penghargaan Wahana Tata Nugraha 2024, Bukti Kesuksesan Penataan Transportasi

Jakarta, infobanua.co.id – Pemerintah Kabupaten Banjar berhasil meraih penghargaan tingkat nasional berupa Wahana Tata Nugraha…

7 jam ago

Lima Presidium KAI Kalsel Resmi Dilantik, Siap Angkat Kembali Marwah Organisasi

Banjarmasin, infobanua.co.id – Setelah melalui proses panjang dan intensif, Konferensi Daerah Luar Biasa Kongres Advokat…

7 jam ago

Wali Kota Banjarbaru Raih Tiga Penghargaan Nasional dalam Sepekan, Terbaru Wahana Tata Nugraha 2024

BANJARBARU, infobanua.co.id – Dalam kurun waktu tiga hari berturut-turut, Wali Kota Banjarbaru, Muhammad Aditya Mufti…

8 jam ago

Bapaslon Mudyat-WIN Silatuhrami di Desa Giriumukti

PENAJAM, Infobanuo.co.id - Bakal Pasangan Calon (Bapaslon) Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Penajam Paser Utara…

12 jam ago

Sekda Nunukan Resmi Buka Kegiatan Advokasi Kebijakan Pengarusutamaan Gender (PUG)

NUNUKAN, infobanua.co.id – Pemerintah Kabupaten Nunukan kembali menunjukkan komitmen seriusnya dalam mempercepat pengarusutamaan gender. Senin…

13 jam ago

DPRD Kotim Dukung Pasar Murah di Gelar Rutin

Sampit, infobanua.co.id – Ketua DPRD Kabupaten Kotawaringin Timur sementara, Rinie mendukung penuh jika Pemerintah Kabupaten…

13 jam ago