infobanua.co.id
Beranda Malinau Rekapitulasi Hasil Penghitungan Perolehan Suara Tingkat Kabupaten Malinau

Rekapitulasi Hasil Penghitungan Perolehan Suara Tingkat Kabupaten Malinau

KPU Kabupaten Malinau memberi kesempatan dari PPK 15 Kecamatan Kabupaten Malinau melaporkan Rekapitulasi Hasil penghitungan perolehan suara pemilihan Caleg

Malinau, infobanua.co.id – KPU Kabupaten Malinau memberi kesempatan dari PPK 15 Kecamatan Kabupaten Malinau melaporkan Rekapitulasi Hasil penghitungan perolehan suara pemilihan Caleg di Dapil 1 dan di Dapil 2.

Penghitungan suara Dapil Malinau Caleg Provinsi serta penghitungan suara DPR RI dan penghitungan suara calon Presiden di tingkat Kabupaten Malinau , hari Rabu 28 / 02/ 2024 di gedung wanita Kabupaten Malinau

Komisioner KPU memberi kesempatan kepada Bawaslu pada saat membuka kotak suara untuk menyaksikan kelengkapan dan keutuhan berkas dalam kotak suara yang akan di laporkan dan saksikan dari masing – masing saksi partai dan caleg yang bersangkutan bersama – sama mendengar dan pengecekan ulang penghitungan perolehan suara di Dapil masing – masing.

“Mendapat hasil kepuasan perolehan suara nya dan tidak terdapat kejenggalan hasil penghitungan suara Caleg dan Capres di Kabupaten Malinau sehingga proses penghitungan suara berjalan lancar, tertip dan kondgsip,” ujarnya

Reporter        :  Philips

Editor             : Ibrahim

Bagikan:

Iklan