Categories: Daerah

Calon Pemimpin Ideal ! H. Bistamam Tokoh Riau Siap Maju Calon Bupati Rohil

infobanua.co.id, Pekanbaru – H. Bistamam salah satu bakal calon Bupati yang digadang-gadangkan sebagai calon pemimpin yang ideal di Pilkada Rohil , namanya siap berlayar usai mengambil formulir pendaftaran di kantor DPD Partai Demokrat dan juga di Kantor DPD Partai Hanura Provinsi Riau, Rabu 22 Mei 2024.

Hal tersebut langsung disampaikan Ketua DPC Demokrat Rohil H. Dodi Saputra SH ” Alhamdulillah, hari ini kami baru aja selesai melakukan interview di DPD Partai Demokrat Provinsi Riau terhadap cakada Pak H.Bistamam .

Interview Pak H.Bistamam hari ini di DPD Partai Demokrat Provinsi Riau Alhamdulillah berjalan baik dan niat baik dari beliau tentunya kami sambut dengan sangat baik.

Bagi kami, sosok Pak H. Bistamam ini tentu saja sudah menjadi tokoh bahkan di Provinsi Riau, sepak terjang beliau di dunia politik tidak perlu kita ragukan. Kami juga meyakini, Pak H. Bistamam memiliki adab & akhlak yang baik, yang kami yakini menjadi modal penting untuk memimpin Rokan Hilir kedepannya.

Insyaa Allaah, kedepannya kami siap pasang badan untuk kepentingan masyarakat Rokan Hilir. Kami juga minta doa dan dukungan dari seluruh masyarakat Rokan Hilir dan elite-elite politik lainnya untuk kita bersama-sama membangkitkan marwah Kabupaten Rokan Hilir kedepannya. Pungkasnya H. Dodi.
(M Hrp)

infobanua

Recent Posts

Pj Sekda Banjarbaru Tutup Orientasi PPPK Angkatan V-XI Tahun 2024

Banjarbaru, infobanua.co.id – Pj. Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Banjarbaru, Muhammad Farhani, secara resmi menutup Orientasi…

1 jam ago

Milad Mubarak Muhammadiyah Kabupaten Paser: Serangkaian Kegiatan Sosial dan Edukasi

Paser, infobanua.co.id – Dalam rangka memperingati Milad Muhammadiyah yang ke-112, Pengurus Muhammadiyah Kabupaten Paser, Kalimantan…

1 jam ago

Dinas PRKP Gerak Cepat Perbaikan Lampu PJU di Wilayah Desa Duren

Karawang, infobanua.co.id - Penerangan jalan umum sangat lah di perlukan karena sangat mendukung tingkat keamanan…

2 jam ago

Satu Buah Rumah di Desa Sungai Limau Kecamatan Pulau Laut Timur Ludes di Lalap Api

Kotabaru, infobanua.co.id – Warga Desa Sungai Limau, Kecamatan Pulau Laut Timur, Kabupaten Kotabaru, Kalimantan Selatan,…

2 jam ago

Rumah Sakit Umum Daerah Jatisari Karawang: Panduan dan Informasi Terbaru

Dalam dunia kesehatan, keberadaan rumah sakit yang berkualitas adalah aset penting bagi masyarakat. Salah satu…

7 jam ago

15 Pelajar dari Area Pamasuka, Melaju ke Babak Final Telkomsel Jaga Cita untuk Inspirasi Pelajar Indonesia di Makassar

Kalimantan, 10 Desember 2024 – Melanjutkan komitmen Telkomsel mendukung dunia pendidikan melalui Corporate Social Responsibility…

9 jam ago